Cara Mencegah File di Flashdisk Terhapus

Written By Unknown on 7 Juni 2012 | 17.32

Cara Mencegah File di Flashdisk TerhapusCara Mencegah File di Flashdisk Terhapus.Pernah ga sobat intermezo secara tidak sengaja menghapus file yang berada di flashdisk?Pasti bingung kan?soalnya di flash disk ga ada Recycle Bin.jadi file di flashdisk ya hilang tak tersisa.kadang sedih juga kalau itu file penting...:(


Kali ini intermezo akan berbagi Trik & Cara Mencegah File di Flashdisk Terhapus secara tidak sengaja.Tutorial ini sebenarnya bukan mencegah sih,cuman bikin recycle bin di flash disk.Jadi kalau terhapus ya bisa di restore...hehe..Monggo disimak ya...!


- silakan download dulu softwarenya di autohotkey.net
- kemudian ekstrak hasil download, lalu pindahkan berkas executable iBin ke  dalam media USB Flashdisk
- lalu jalankan berkas executable iBin tadi, maka proses akan berlangsung dengan mode background
- kemudian kita atur beberapa konfigurasi iBin, caranya klik kanan pada ikon iBin di taskbar Windows, lalu pilih Custom Options
- terus akan muncul kotak dialog custom options dan kita atur kapasitas tampungan di bagian space limit, dan aktifkan juga secara otomatis ketika media simpan portable di hubungkan dengan komputer, caranya klik tombol set a start up command in Autorun.inf.
- lalu pilih save
- kemudian untuk mengembalikan berkas file/data yang terhapus, klik kanan ikon iBin di taskbar windows lalu pilih Dumping Management. Sorot berkas yang akan di kembalikan, kemudian klik Recycle Data Selected




Demikian Mengenai Cara Mencegah File di Flashdisk Terhapus Semoga Bermanfaat


Jangan lupa jempolnya sob..!
Blog, Updated at: 17.32

0 komentar:

Posting Komentar

Pergunakan form komentar dibawah dengan bijak,berkomentarlah yang sopan dan laporkan bila ada link yang rusak,agar Admin bisa memperbaikinya pelan -pelan.Dan jangan cuman baca / download,berkomentarlah ! agar penulis di blog ini tetap semangat untuk posting.. :D

Tankyu..!